- Ingat! Teflon berasal dari bahan kimia yang bersifat termoplastik. Walaupun tahan panas, antigores dan anti lengket, teflon sebenarnya gampang terkelupas pada suhu tinggi. Maka dari itu hati - hati saat menggunakan alat masak yang berbahan teflon.
- Karena terbuat dari bahan kimia, teflon juga dapat berdampak bagi kesehatan tubuh. Jika makanan yang dionsumsi setiap hari dari makanan yang dibuat dari bahan teflon, maka akan berdampak pada kesehatan anda dan juga keluarga anda.
- Waktu pemakaian sesuai dengan perawatan. Anda juga harus merawat alat masak anda yang berbahan teflon. Hindari memakai alat masak teflon anda yang sudah tergores atau terkelupas. Dampak dari penggunaan bahan teflon yang sudah terkelupas sangat berbahaya bagi kesehatan. Maka dari itu, jagalah alat masak teflon anda dengan baik.
Nah, itu dia hal - hal yang harus diperhatikan saat menggunakan panci teflon. Semoga bermanfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar